
Kapolres Dompu Akui Ada Pelanggaran Polisi Tembak Pelaku Pencurian
Kapolres Dompu mengakui adanya dugaan pelanggaran kasus penembakan kaki terduga pelaku pencurian TA alias Gen (27) yang tidak diterima oleh keluarganya.
Kapolres Dompu mengakui adanya dugaan pelanggaran kasus penembakan kaki terduga pelaku pencurian TA alias Gen (27) yang tidak diterima oleh keluarganya.
Keluarga terduga pelaku pencurian mengungkap awal penangkapan Gen ditangkap baik-baik dan kooperatif ketika digiring ke dalam sebuah mobil.
Keluarga terduga pelaku pencurian demo Mapolres Dompu. Mereka mempertanyakan tindakan petugas yang menembak kaki terduga pelaku pencurian saat penangkapan.