
H&M hingga Nike Bantah Lakukan Kerja Paksa ke Muslim Uighur
Merek fesyen ternama dunia seperti Boohoo, H&M, dan Nike dituduh melakukan kerja paksa kepada Muslim Uighur di Xinjiang, China.
Merek fesyen ternama dunia seperti Boohoo, H&M, dan Nike dituduh melakukan kerja paksa kepada Muslim Uighur di Xinjiang, China.
Para tenaga kerja Tibet itu dipindahkan ke pusat pelatihan bergaya militer yang dibangun baru-baru ini dan mereka diubah menjadi buruh pabrik.
Wapres JK meminta dibedakan antara kerja keras dengan kerja paksa terkait isu mahasiswa RI di Taiwan. JK yakin para mahasiswa itu bukan kerja paksa.
Isu mahasiswa di Taiwan diduga kerja paksa sempat membuat geger. Isu ini kemudian dibantah pemerintah Taiwan, kampus terkait, serta mahasiswa di kampus itu.
Beberapa tahun silam, dugaan siswa dipaksa kerja pernah terbongkar di Jepang.
Bantah ada kelebihan jam kerja, Pemerintah Taiwan menjelaskan mekanisme jam kerja para mahasiswa yang mengikuti program kuliah magang.
"Tidak ada kerja paksa yang dilakukan sekolah terhadap kami," tulis mereka dalam suratnya.
Membantah ada kerja paksa, pemerintah Taiwan kemudian menjelaskan program kuliah magang yang diikuti para mahasiswa ini.
PPI Taiwan mengecek dugaan mahasiswa Indonesia jadi korban kerja paksa. Apa saja hasilnya?
Langkah ini dilakukan menyusul adanya kabar 300 mahasiswa disuruh kerja paksa di Taiwan.