
Polri Tegaskan Siap Hadapi Sambo Jika Gugat Pemecatan ke PTUN
Polri siap menghadapi langkah hukum dari Irjen Ferdy Sambo jika mengajukan gugatan di PTUN usai upaya banding atas putusan PTDH ditolak.
Polri siap menghadapi langkah hukum dari Irjen Ferdy Sambo jika mengajukan gugatan di PTUN usai upaya banding atas putusan PTDH ditolak.
Keluarga Yosua menilai langkah Polri dalam mengambil keputusan banding Ferdy Sambo sudah tepat.
Sidang banding atas PTDH Ferdy Sambo telah digelar. Dalam sidang diputuskan banding yang diajukan Ferdy Sambo ditolak.
Tante dari Brigadir J, Roslin, bersyukur banding dari Ferdy Sambo ditolak. Dia yakin yang berbuat jahat akan menerima akibatnya.
Pengacara Ferdy Sambo mengaku akan mempelajari putusan banding ditolak dan akan menyiapkan langkah hukum.
Irjen Ferdy Sambo mengajukan banding usai disanksi pemberhentian tidak dengan hormat (PTDH). Sidang banding pemecatannya akan digelar hari ini.
Dalam keterangan di sidang etik Ferdy Sambo, Bharada E menyebut mantan bosnya itu sempat marah usai melakukan penembakan terhadap Brigadir J
Ketua Komnas HAM Ahmad Taufan Damanik meminta agar berhati-hati dengan Ferdy Sambo yang memiliki banyak uang.
Polri menyebut tidak ada CCTV di rumah Ferdy Sambo di Magelang.
Kompol Chuck Putranto dipecat dari anggota Polri. Hal ini merupakan hasil sidang kode etik terhadapnya karena dugaan keterlibatan dalam kasus Irjen Ferdy Sambo.