
Pemprov: Pelayanan Publik Tetap Berjalan Seusai Kebakaran Gedung Dinkes NTT
Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) memastikan pelayanan publik tetap berjalan seusai insiden kebakaran gedung Dinas Kesehatan (Dinkes) NTT.
Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) memastikan pelayanan publik tetap berjalan seusai insiden kebakaran gedung Dinas Kesehatan (Dinkes) NTT.
Kebakaran melanda kantor Dinkes NTT di Kupang, menghanguskan 50% bangunan. Pemadaman terkendala kerumunan warga, diduga akibat korsleting listrik.
Dinkes NTT menargetkan 910.087 orang anak di NTT mendapatkan imunisasi polio. Dengan target harian dilakukan kepada 123.512 anak di 22 kabupaten/kota.
Dua orang terpapar campak di Kabupaten Sumba Timur. Namun, tak sampai menimbulkan korban jiwa.