
Fakta-fakta Syam sang Pencipta Lagu Inul yang Kini Hidup Susah
Syam Permana atau dikenal dengan Syamsudin harus menjalani kehidupan yang berat di usia senjanya. Saking beratnya, Syam tidak bisa menyekolahkan putri keduanya.
Syam Permana atau dikenal dengan Syamsudin harus menjalani kehidupan yang berat di usia senjanya. Saking beratnya, Syam tidak bisa menyekolahkan putri keduanya.
Pencipta lagu dangdut, Syam Permana (62) meniti kariernya sebagai pencipta lagu dangdut bersama sang istri Yati Sarnip (50).
Pencipta lagu Inul, Syam Permana alias Syamsudin (62) senang bakatnya menulis lagu turun ke putri pertamanya.
Syam Permana alias Syamsudin, pencipta lagu dangdut kenamaan untuk artis seperti Inul Daratista, Inne Chintya, Ona Sutra dsb kini nasibnya pilu.