
Penampakan Rumah Subsidi 14 Meter Persegi yang Ramai Disorot
Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP), Maruarar Sirait menunjukkan mockup rumah subsidi seluas 14 meter persegi. Begini penampakannya.
Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP), Maruarar Sirait menunjukkan mockup rumah subsidi seluas 14 meter persegi. Begini penampakannya.
Menteri PKP Maruarar Sirait meninjau mock up rumah subsidi untuk kawasan perkotaan besutan bos Lippo Group James Riady. Begini wujudnya.
Maruarar Sirait meninjau desain rumah minimalis dari James Riady. Menurutnya desain itu bisa menjadi contoh rumah subsidi dengan luasan yang lebih kecil.
James Riady akhirnya buka suara setelah dikabarkan menjadi pihak yang memberikan usulan tentang perubahan luas rumah subsidi jadi 18 meter persegi.
Sebanyak 13 konsumen Meikarta terima refund, namun masih ada biaya seperti booking fee, PPN, dan PPh yang belum dikembalikan. Ini kata Kementerian PKP.
Proses refund pembelian rumah Meikarta sedang berlangsung. Kementerian PKP telah verifikasi 13 konsumen, total refund mencapai Rp 3,5 miliar.
Pengaduan korban Meikarta ke Kementerian PKP mencapai 500 pelapor. Pengaduan soal Meikarta merupakan yang terbanyak diterima oleh institusi pengaduan konsumen.
Konsumen Meikarta mengaku mengalami intimidasi saat memperjuangkan haknya. Yosafat Erland menyampaikan keluhan ini dalam rapat dengan DPR RI.
Pengembalian dana konsumen Meikarta mulai disalurkan, namun masih ada selisih yang belum dibayar. DPR RI akan awasi proses hingga 23 Juli mendatang.
Menteri PKP Maruarar Sirait mau bantu refund kasus Meikarta dengan gajinya saat jadi advisor Siloam Hospitals.