detikJatimKamis, 04 Des 2025 17:59 WIB
Sejumlah Ruas Jalan di Kota Malang Tergenang Banjir
Hujan deras mengakibatkan banjir di sejumlah titik jalan di Kota Malang. Sejummlah ruas jalan tergenang banjir.
detikJatimKamis, 04 Des 2025 17:59 WIB
Hujan deras mengakibatkan banjir di sejumlah titik jalan di Kota Malang. Sejummlah ruas jalan tergenang banjir.
detikJatimKamis, 04 Des 2025 14:15 WIB
Kedai makan di Malang memberikan makan gratis bagi warga Aceh terdampak banjir. Program ini membantu mahasiswa yang kesulitan akses kiriman uang dari keluarga.
detikJatimKamis, 04 Des 2025 14:00 WIB
Harga cabai rawit di Pasar Gadang Malang melonjak hingga Rp 75 ribu/kg menjelang Nataru. Kenaikan juga terjadi pada bawang merah dan daging sapi.
detikJatimSelasa, 02 Des 2025 20:00 WIB
Polisi minta jembatan Suhat di Malang dipagar setelah kembali jadi lokasi bunuh diri. Sudah empat kejadian bunuh diri terjadi di jembatan ini.
detikJatimSelasa, 02 Des 2025 16:45 WIB
Jembatan Soekarno-Hatta di Malang kembali jadi lokasi bunuh diri. Polisi usulkan pemagaran untuk mencegah kejadian serupa. Empat kasus tercatat sejak 2024.
detikJatimSenin, 01 Des 2025 20:52 WIB
Satresnarkoba Polresta Malang Kota meraih 4 penghargaan Polda Jatim. Termasuk ranking I dalam Operasi Tumpas Semeru 2025.
detikJatimSenin, 01 Des 2025 10:10 WIB
Polresta Malang Kota bongkar arena judi sabung ayam untuk menjaga keamanan dan ketertiban. Tindakan tegas ini mencegah dampak negatif perjudian bagi masyarakat.
detikJatimMinggu, 30 Nov 2025 20:30 WIB
Dinas Kepemudaan Kota Malang targetkan 660 ribu wisatawan saat Nataru 2024-2025. Total kunjungan 2025 ditargetkan 3,3 juta, didorong oleh daya tarik lokal.
detikJatimMinggu, 30 Nov 2025 19:30 WIB
Dua pelaku penjambretan perhiasan emas di Malang terekam CCTV. Korban terjatuh saat berusaha melawan. Polisi sedang menyelidiki kasus ini.
detikJatimMinggu, 30 Nov 2025 08:00 WIB
Tragedi di Jembatan Soekarno-Hatta, Malang: mahasiswa ditemukan tewas setelah melompat. Pesan terakhirnya menyentuh hati, mengungkapkan tekanan yang dialaminya.