
Siswi SMP Pelaku Bully di Cirebon Dipindah ke Sekolah Lain
Kasus bullying di Cirebon berujung pemindahan siswi pelaku ke sekolah lain. Keputusan diambil setelah rapat guru dan permintaan orang tua korban.
Kasus bullying di Cirebon berujung pemindahan siswi pelaku ke sekolah lain. Keputusan diambil setelah rapat guru dan permintaan orang tua korban.
Kemenkes membuka pengaduan soal perundungan sejak Juni 2023. Dari 2.668 pengaduan yang masuk, 632 kasus terbukti perundungan. Ini daftar RS-nya.
Kasus kematian dr ARL jadi sorotan setelah tersangka, Zara, diduga lulus lebih cepat dari pendidikan meski proses hukum belum selesai. Menkes minta investigasi.
Tiga remaja diduga merundung temannya hingga korban tersungkur di Jakbar. KPAI prihatin kasus bullying terhadap anak di bawah umur terus berulang.
Polisi menyelidiki dugaan bullying di SDN Indramayu yang melibatkan siswi IA. Kasus ini memicu perhatian publik dan diskusi tentang kebijakan pendidikan.
Kasus bullying bocah 4 tahun di Makassar terungkap setelah video viral. Empat pelaku, juga anak-anak, telah diamankan. Polisi akan mediasi kedua pihak.
Polda Jateng menetapkan tiga tersangka dalam kasus kematian dokter ARL yang diduga bunuh diri akibat bullying di PPDS Undip, termasuk kepala prodi anestesi.
Kemenkes menyebut akan berkoordinasi dengan Undip usai polisi tetapkan tersangka kasus bullying mendiang dr Aulia Risma.
Polda Jateng menetapkan tiga tersangka dalam kasus pemerasan yang terkait dengan tewasnya mahasiswi PPDS Undip, dr Aulia Risma.
Kasus bullying di Subang menyoroti tingginya angka perundungan di Indonesia. Anggota DPR minta perlindungan bagi pelapor dan penanganan yang lebih baik.