
Made Oplas Sulap Sampah Plastik Jadi Lukisan Pop Art Inovatif
Di tangan Made Agus Janardana atau dikenal dengan Made Oplas, sampah plastik disulap menjadi lukisan pop art nan inovatif. Simak kisahnya!
Di tangan Made Agus Janardana atau dikenal dengan Made Oplas, sampah plastik disulap menjadi lukisan pop art nan inovatif. Simak kisahnya!
Pria asal Rancaekek, Kabupaten Bandung, Pandi Mulyana (38) mengolah sampah jadi karya yang Indah. Sampah yang digunakan yakni diapers atau popok sekali pakai.