
Respons Jimly Usai Dilaporkan ke Dewan Etik MK soal Pencopotan Anwar Usman
Jimly Asshiddiqie buka suara terkait ada pihak yang melaporkannya ke Dewan Etik MK atas pencopotan Anwar Usman. Menurutnya, riak seperti ini adalah hal biasa.
Jimly Asshiddiqie buka suara terkait ada pihak yang melaporkannya ke Dewan Etik MK atas pencopotan Anwar Usman. Menurutnya, riak seperti ini adalah hal biasa.
Mahfud mempertanyakan siapa yang akan mengadili MKMK jika dilaporkan. Dia merasa heran MKMK dilaporkan.
Jimly Asshiddiqie dilaporkan ke Dewan Etik MK terkait putusan MKMK yang mencopot Anwar Usman dari jabatan Ketua MK. Jimly mengaku tak masalah dengan hal itu.
Ketua MKMK Jimly Asshiddiqie dilaporkan ke Dewan Etik MK. Mahfud Md mengaku bingung dengan laporan itu, lantas siapa yang akan mengadili Jimly?
Advokat Peduli Mahkamah Konstitusi (APMK) melaporkan Ketua Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) Jimly Asshiddiqie ke Dewan Etik MK.
Pendekar Hukum Konstitusi melaporkan Jimly Asshiddiqie ke Dewan Etik MK. Jimly dinilai melanggar kode etik terkait ucapan sebelum putusan MKMK.
Jimly dilaporkan atas dugaan pelanggaran etika ke Dewan Etik Mahkamah Konstitusi.
Majelis Kehormatan MK hanya mencopot jabatan Anwar Usman sebagai Ketua MK. Dia masih menjadi hakim konstitusi meskipun dikenai sanksi pelanggaran etik berat.
MKMK memberhentikan Anwar Usman dari jabatan Ketua MK dan Anwar tak bisa mengajukan upaya banding. Ketua MKMK, Jimly, tak mau hakim MK berpolitik.
Ketua MKMK, Jimly Asshiddiqie mengatakan jika ketentuan batas usia itu kembali diubah MK, maka putusannya akan berlaku untuk pemilihan umum (Pemilu) 2029.