
Total Transaksi Selama Denpasar Festival 2024 Capai Rp 5,2 Miliar
Total transaksi selama empat hari pelaksanaan Denpasar Festival (Denfest) 2024 mencapai Rp 5,2 miliar lebih.
Total transaksi selama empat hari pelaksanaan Denpasar Festival (Denfest) 2024 mencapai Rp 5,2 miliar lebih.
Disabilitas Corner di Denpasar Festival 2024 memberikan ruang bagi penyandang disabilitas untuk berkreasi. Pemkot Denpasar berkomitmen wujudkan kota inklusif.
Sebanyak 27 drummer dan 12 gitaris yang tergabung dalam Bali Drums & Guitar Mob menggebrak panggung Denpasar Festival (Denfest) 2024.
Denpasar Festival (Denfest) ke-17 resmi dibuka pada Minggu (22/12/2024) malam. Sekitar 600 seniman turut terlibat dalam parade inagurasi bertajuk Surya Chandra.
BPOM di Denpasar mengecek kandungan makanan yang dijual stan UMKM di area Denpasar Festival (Denfest) 2024.
Simak jadwal lengkap Denpasar Festival (Denfest) 2024 yang kembali digelar di kawasan Patung Catur Muka, Denpasar, dari 22-25 Desember 2024.
Denpasar Festival 2024 hadir dengan tema Ngarumrum Kerta Langu-Kilau Denpasar pada 22-25 Desember. Festival ini menawarkan beragam aktivitas kreatif dan kuliner