
Pemuda Bali Bergairah Soal Politik, KPU Optimistis 83% Pemilih Datangi TPS
KPU Bali melihat para generasi muda di Pulau Dewata sudah menunjukkan sisi gairahnya terhadap proses demokrasi.
KPU Bali melihat para generasi muda di Pulau Dewata sudah menunjukkan sisi gairahnya terhadap proses demokrasi.
Lebih dari 600 peserta menghadiri acara #DemiIndonesia Cerdas Memilih di Denpasar, Bali, Kamis (1/2/2024). Simak harapan gen Z dari acara tersebut!
Polda Bali pastikan Pemilu 2024 berlangsung aman di Pulau Dewata. Sementara itu, TNI juga menjamin netralitas prajuritnya selama tahapan pemilu.
Ketua KPU Bali I Dewa Agung Gede Lidartawan menargetkan minimal 83 persen pemilih hadir ke TPS saat hari pencoblosan pada 14 Februari 2024.
Bawaslu mengawasi dua TPS di Nusa Penida, Klungkung, Bali, karena terkait masalah adat. Sejumlah warga di sana terancam kehilangan hak pilih.