
Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Banjir di Demak
NU Care-Lazisnu bersama Lembaga Penanggulangan Bencana & Perubahan Iklim Nahdlatul Ulama (LPBINU) menggelar aksi Peduli Kemanusiaan untuk korban banjir di Demak
NU Care-Lazisnu bersama Lembaga Penanggulangan Bencana & Perubahan Iklim Nahdlatul Ulama (LPBINU) menggelar aksi Peduli Kemanusiaan untuk korban banjir di Demak
Korbandiduga terjatuh dari motor saat menghindari lubang jalan Pantura Semarang-Kudus di Desa Trengguli Demak lalu terlindas truk kontainer. Begini kejadiannya.
Pasca-banjir Karanganyar, Demak, sejumlah titik di jalan Pantura Karanganyar terdapat jalan rusak dan berlubang.
Jalan Pantura Desa Sedo, Kecamatan Demak, Demak jalur Kudus-Semarang terdapat pengecoran separuh jalannya.
Banjir di sebagian wilayah Kabupaten Demak telah surut dan pengungsi sudah pulang ke rumah masing-masing dan masih membutuhkan bantuan makanan.
Seorang wanita bergaun pengantin ikut nyoblos di pemilu susulan di Demak. Ternyata dia baru saja melangsungkan akad nikah.
Banjir akibat jebolnya tanggul Sungai Wulan masih merendam dua kecamatan di Kabupaten Demak. Data terkini, sebanyak 3.719 jiwa masih mengungsi.
Wakapolda Jateng Brigjen Agus Suryonugroho melakukan pengecekan keamanan dalam coblosan atau pemungutan suara susulan (PSS) Pemilu 2024 di Karanganyar, Demak.
Warga Wonorejo, Demak begitu antusias mengikuti coblosan susulan Pemilu 2024. Mereka coblosan susulan imbas bencana banjir.
Lahan pertanian seluas 1.975 hektare rusak akibat banjir di Desa Cangkring B, Karanganyar, Kabupaten Demak, Jateng. Ini potretnya.