
Bakti Relawan PIJAR dan PESAT CT ARSA Mengabdi ke Pelosok Negeri
12 relawan PIJAR dan PESAT yang dikirimkan ke berbagai wilayah Tanah Air memiliki niat mulia mewujudkan pemerataan pendidikan di pelosok.
12 relawan PIJAR dan PESAT yang dikirimkan ke berbagai wilayah Tanah Air memiliki niat mulia mewujudkan pemerataan pendidikan di pelosok.
CT ARSA Foundation terus berupaya mewujudkan pemerataan pendidikan di wilayah pelosok RI dengan cara mengirimkan relawan guru melalui program PIJAR dan PESAT.
Pogram unggulan CT ARSA Foundation, PIJAR dan PESAT kian menjelajah hingga pelosok negeri. Namun, CT ARSA Foundation tentu tak bisa bergerak sendiri.
CT ARSA Foundation melepas 12 relawan Pintar Mengajar (Pijar) ke pelosok Tanah Air. Menkes Budi Gunadi Sadikin memberikan apresiasi kepada CT ARSA Foundation.
CTARSA Foundation dan Citilink berkolaborasi menyelenggarakan kegiatan sosial bertajuk #BerbagiIlmuUntukIndonesia.
SMA Unggulan CTARSA Sukoharjo masuk peringkat 68 besar SMA terbaik Nasional dan peringkat 4 se-Jawa Tengah berdasarkan hasil UTBK 2022 versi LTMPT.
Kemenag memberi surat keterangan (SK) izin kepada Lembaga Amil Zakat (LAZ) CT ARSA Foundation di Gedung Bank Mega Syariah, Jakarta Selatan.
Untuk memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-77, CT ARSA Foundation dan Bank Mega melakukan kolaborasi bakti sosial ke masyarakat terpencil terluar di Banten.
Kerja sama CT ARSA Foundation dengan Universitas Prasetiya Mulya semakin erat. CT ARSA Foundation kembali menandatangani MoU dengan Universitas Prasetiya Mulya.
Di penghujung Ramadan, CTARSA Foundation terus bergerak ke berbagai wilayah untuk berbagi pangan berbuka puasa dan paket kebutuhan pokok kepada masyarakat.