
Lihat Nih, Belanda Bikin Karang Buatan yang Meniru Terumbu Alami di RI
Sebuah perusahaan di Belanda mengembangkan terumbu karang buatan di akuarium Burgers' Ocean. Karang ini dibuat meniru terumbu alami yang ada di Indonesia.
Sebuah perusahaan di Belanda mengembangkan terumbu karang buatan di akuarium Burgers' Ocean. Karang ini dibuat meniru terumbu alami yang ada di Indonesia.
Vendor akuarium besar di Prancis memutuskan untuk tidak lagi menjual akuarium mangkuk. Karena, akuarium kecil ini membuat ikan stres dan cepat mati.
Sama seperti manusia, ternyata ikan juga tetap membutuhkan tidur untuk beristirahat. Tapi bagaimana cara ikan tidur? Simak penjelasannya.
Dikenal hemat, keputusan seorang YouTuber membeli akuarium seharga Rp 600 jutaan baru-baru ini pun jadi perbincangan.
Pernah nggak terpikirkan bagaimana biota laut kawin atau bereproduksi? Di Jepang ada akuarium yang menawarkan jawaban atas pikiran kamu tersebut.
Melihat ikan berenang dalam akuarium, memang biasa saja. Namun, ada akuarium di Jepang yang menampilkn pameran bagaimana ikan-ikan itu kawin.
Pasangan asal Inggris yang memiliki hobi selam ini memilih menikah di dalam akuarium. Upacara pernikahan unik mereka pun menarik untuk dilihat.
Tiga paus beluga yang baru datang ke Mystic Aquarium Amerika Serikat belum diberi nama. Kira-kira nama apa ya yang cocok?
Pameran bertajuk 'Aquascaping Contest & Expo' digelar di Trans Studio Mall (TSM) Cibubur, Sabtu (12/61). Sejumlah karya yang artistik dipamerkan.
Cara tidak biasa dilakukan salah satu brand kasur ternama untuk menarik konsumen. Mereta tawarkan tidur di kasur mereka di dalam akuarium berisi hiu. Mau?