Gubernur Bali Wayan Koster memerintahkan GWK membongkar tembok yang menghalangi akses warga mulai 1 Oktober 2025, demi kenyamanan aktivitas masyarakat.
Suhu di Aceh mencapai 35,6°C dan diperkirakan bertahan hingga beberapa hari ke depan. BMKG imbau warga waspadai heatstroke dan hindari sinar matahari langsung.
Dua pendaki dilaporkan tersesat di Gunung Abang, Bangli, Bali. Beruntung keduanya berhasil ditemukan, meski satu pendaki sempat terpeleset dan luka-luka.
Dua dari tiga pelaku yang mengeroyok Ismail hingga tewas sudah ditangkap polisi. Saat ini, petugas masih memburu satu pelaku lagi identitasnya sudah diketahui.
Penyeberangan fast boat dari Padangbai ke Lombok ditunda untuk ketiga kalinya akibat cuaca buruk. Pembukaan kembali tergantung kondisi cuaca dan informasi BMKG.
Daging ayam yang sempat stagnan kemarin kembali naik harga hari ini. Begitu pula dengan telur ayam. Simak harga sembako Jogja 12 September 2025 di sini, yuk!