Penyebab kebakaran Toko Cakra di Jalan Gajah Mada, Delod Peken, Tabanan, pada Minggu (6/11/2022) malam hingga kini belum diketahui. Pemilik toko masih syok.
Seluruh infrastruktur untuk mendukung pelaksanaan KTT G20 telah rampung. KemenPUPR menyerahkan perawatan seluruh infrastruktur itu kepada Pemprov Bali.