Polisi menetapkan Bharada E sebagai tersangka tewasnya Brigadir J. Komnas HAM mengaku tak masalah dengan status Bharada E yang telah menjadi tersangka.
Komnas HAM menyebut Irjen Ferdy Sambo dan istrinya merayakan hari ulang tahun pernikahan sehari sebelum peristiwa baku tembak menewaskan Brigadir Yoshua.