Kebakaran yang menghanguskan 8 rumah semi permanen di Pademangan, Jakut, memakan korban jiwa. Pihak kepolisian melaporkan ada 3 orang sekeluarga yang tewas.
Sudah 27 tahun lalu lagu Runtah dirilis Doel Sumbang. Tapi lagu itu kembali viral belakangan ini. Doel Sumbang pun bercerita soal lagu Runta yang populer itu.
Waroeng Jawa jadi salah satu bagian Hotel Tugu Blitar yang siap menyambut tamu hotel maupun pengunjung umum. Di sini bisa 'tea time' dengan suguhan jajan pasar.
Oleh-oleh khas Malang mulai dari makanan, minuman, perabotan hingga kain atau pakaian. Anda bisa menemukannya di sejumlah toko oleh-oleh sekitar Malang Raya.
Endog-endogan menjadi tradisi turun-menurun tiap peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Banyuwangi. Pemkab Banyuwangi pun turut memeriahkan agenda tersebut.