Kondisi difabel cerebral palsy yang dialami Dimas Dwi Putra (22) tak menghalanginya lulus cumlaude dari UIN Jambi. Dimas ingin mewujudkan citanya: jadi dosen.
Rektor UIN Jambi berjanji membantu mahasiswa difabel bernama Dimas Dwi Putra mendapat beasiswa S2. Dimas lulus pada semester VII dengan predikat cumlaude.