Gubernur Jabar Ridwan Kamil membawa pohon rasamala, tanaman asli Gunung Halimun Salak untuk ditanam di IKN Penajam Paser Kalimantan. Banyak manfaat pohon ini.
Tanah dan air dari Jatim menjadi salah satu yang ditanam di titik nol geodesi IKN Nusantara. Apa makna dan filosofi tanah dan air dari Jatim untuk IKN Nusantara