Tiap daerah menawarkan kuliner unik untuk buka puasa. Di Medan, kamu bisa mencoba dolung-dolung hingga toge panyabungan yang istimewa. Berikut informasinya.
Abdullah, warga keturunan Arab yang tinggal di Kelurahan Panjunan, Kota Cirebon, memiliki kesibukan membuat makanan untuk berbuka puasa, yaitu bubur Harisah.
Pasar Takjil Ramadan Benhil menjadi salah satu kawasan kuliner primadona setiap bulan puasa. Aneka bubur bersaing dengan masakan Padang menjadi incaran.