Terdakwa Misri divonis atas kasus dugaan tindak pidana korupsi pengelolaan tambang, izin pertambangan batu bara di Kecamatan Merapi Barat, Kabupaten Lahat.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menuangkan segala bantahannya lewat pleidoi dalam kasus dugaan suap PAW anggota DPR Harun Masiku dan perintangan penyidikan.
Enam orang pemburu yang terlibat dalam perburuan badak jawa di TN Ujung Kulon dijatuhi hukuman penjara. Salah satu terdakwa menerima vonis tertinggi 12 tahun.
Polisi menetapkan AK (18) sebagai tersangka penusukan AN (26) di Bangka Barat. Motifnya tersinggung saat ditegur saat minum miras. Ancaman 15 tahun penjara.
BNNP Kaltara dan Bea Cukai gagalkan penyelundupan lebih dari sekilo sabu di Tarakan. Seorang kurir ditangkap, penyelidikan jaringan narkoba terus dilakukan.