Saat merayakan HUT RI ke-77 di Pulau Untung Jawa, Menparekraf Sandiaga Uno bagikan arti merdeka bagi pemerintah serta sektor pariwisata dan ekonomi kreatif.
Euforia perayaan HUT Kemerdekaan tahun ini membahana di kampung-kampung dan berpuncak pada penampilan penyanyi viral Farel Prayoga di upacara bendera Istana.
Bendera merah putih ukuran jumbo berkibar di Bukit Klangon, lereng Gunung Merapi, Sleman. Ada peristiwa sejarah yang terjadi di wilayah sekitar Bukit Klangon.