Bamsoet mengatakan di tengah masih peliknya persoalan pengelolaan tanah dan konflik agraria, kehadiran bank tanah yang dibentuk Presiden Jokowi patut didukung.
Ketua Majelis Syuro PA 212 Yusuf Martak bicara terkait dukungan yang akan diberikan kelompoknya di 2024. Dia menegaskan tidak akan lagi mendukung Prabowo.