Daftar nilai hasil Ebtanas Ferdy Sambo menunjukkan nilai di atas rata-rata paling rendah 8. Dokumen itu menunjukkan daftar nilai milik Putri Candrawathi.
Bareskrim Polri menghentikan penyidikan kasus dugaan pelecehan seksual yang diduga dilakukan oleh Bridir J terhadap istri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi.
Dugaan pelecehan seksual yang diduga dilakukan Brigadir J terhadap istri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, di rumah dinas Duren Tiga kini terbantahkan.