Rumah Haji Sutar, yang disebut-sebut orang terkaya di Desa Selapan Ilir, Kecamatan Tulung Selapan, Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan digeledah BNN.
Jumlah hotspot di Sumatera Selatan mencapai 1.321 titik pada Juli, dengan tren penurunan menjelang akhir bulan. Muba dan Muratara jadi penyumbang tertinggi.