Seorang pencuri tewas saat berkelahi dengan korbannya. Pencuri bergolok itu tertusuk gunting yang dipakai korbannya untuk melawan. Kini pemilik kambing ditahan.
Mahfud Md mengkritik program makan siang gratis yang digagas Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. Kritikan itu langsung dijawab oleh kubu Prabowo-Gibran.
Harga bahan pokok khususnya daging ayam sempat melambung hingga menyentuh angka Rp 45 ribu per kilogram di sejumlah daerah. Bapanas mengungkap penyebabnya.
Pemerintah Kabupaten Kendal melalui Dinas Pertanian dan Pangan bergerak cepat terus berupaya mengantisipasi sejak dini dengan melakukan berbagai langkah.