Mahasiswa Luwu Raya kembali menggelar demo menuntut Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman meminta maaf atas sindirannya terhadap warga Rampi, Luwu Utara.
Kasus ayah diduga memperkosa 3 anaknya di Luwu Timur kembali disetop polisi. LBH Makassar menyesalkan karena menilai polisi tak maksimal dalam penyelidikan.
Kasus ayah diduga perkosa 3 anaknya di Luwu Timur memasuki babak akhir. Untuk kedua kalinya kasus sejak 2019 ini disetop polisi karena tak cukup bukti.