Berbagai peristiwa terjadi di Jabar dalam sepekan. Mulai dari polemik solusi HIV/AIDS ala Wagub Uu Ruzhanul Ulum hingga misteri kematian massal ikan dewa.
Masyarakat budaya tertentu meyakini ikan dewa dikeramatkan. Itu sebabnya, viral di medsos ikan dewa dikuburkan dengan dikafani dan diazani seoerti manusia.
Ikan Dewa memiliki beragam cerita legenda dan mitos di masyarakat. Namun, di balik itu semua budidaya ikan dewa bisa menjadi peluang bisnis yang menjanjikan.
Media sosial dihebohkan oleh kemunculan hiu tutul di pantai barat Pangandaran. Ini merupakan fenomena langka karena hiu ini sangat jarang menampakkan diri.
Ikan dewa, ikan yang dikeramatkan oleh masyarakat Kuningan tiba-tiba mati secara massal. Ikan dewa yang mati ini semua berasal dari objek wisata Cibulan.
Terlepas dari mitos yang melingkupinya, ikan dewa Cibulan di Kuningan ternyata merupakan hewan langka yang terancam punah. Simak tentang ikan ini lebih dekat.
Puluhan ikan dewa (Tor soro) Cibulan mati massal secara misterius. Ikan-ikan yang dikeramatkan di objek wisata Cibulan Kuningan itu dikubur dan diazani warga.