Polisi memeriksa pengemudi mobil Porsche yang menabrak Mako Sat Samapta Polrestabes Medan. Polisi menyebut penyebab sementara kecelakaan itu karena mengantuk.
Komplotan preman di Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) menyerang penjual sate sedang berjualan. Polisi pun turun tangan dan menangkap 2 pria terduga pelaku.