Pemerintah menerbitkan Surat Edaran Bersama terkait pembelajaran saat Ramadan 1446 H. Murid belajar dari rumah di awal puasa, lalu belajar di sekolah 2 minggu.
Siswa SMP DD dan temannya diserang sekelompok pelajar saat mendorong motor mogok di Cirebon. Salah satu korban mengalami luka bacok. Polisi sedang menyelidiki.
PLN Indonesia Power berkolaborasi dengan PETROS untuk memperkuat sistem kelistrikan ASEAN. Program FODP memberikan pengalaman operasional bagi pegawai PETROS.
Mendikdasmen Abdul Mu'ti rencanakan ujian nasional kembali pada 2025. Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi percaya UN bisa tingkatkan semangat belajar siswa.