Bupati Pati, Sudewo, menyatakan tidak akan berhenti atau mundur dari jabatannya. Berikut pernyataan lengkap Sudewo di Kantor Bupati Pati seusai aksi demo.
Pansus pemakzulan Bupati Pati Sudewo menghadirkan Direktur RSUD Pati Rini Susilowati. Rini dicecar karena pengangkatannya dinilai janggal tanpa melalui seleksi.