Usai rapat umum pemegang saham Klub kebanggan masyarakat Sumsel Sriwijaya FC akan mempunyai menajemen baru. Saat ini, SFC ditargetkan selamat dari degradasi.
Lima gudang yang dijadikan tempat penimbunan bahan bakar minyak (BBM) di Muara Enim, Sumatera Selatan, dibongkar tim gabungan dari TN/Polri dan Saptol PP.
Sriwijaya FC berhasil menaklukkan PSKC Cimahi dalam laga kelima play-off degradasi Liga 2 dengan skor 1-0. Ini artinya SFC lolos dari zona degradasi dan Liga 3.
Gadis SMA di Palembang merayakan pesta ulang tahunnya yang ke 17 dengan mewah memakai konsep kerajaan. Bahkan, dia mendapat kado mobil sport dari orang tuanya.