Polisi menggagalkan tawuran antar-remaja di wilayah Pondok Aren, Tangsel, dini hari tadi. Para pelaku melakukan aksi tawuran berkedok membangunkan warga sahur.
Berita terkini dari Jawa Barat: siswa SMPN 60 Bandung belajar di luar kelas, bocah terjebak di sungai, dan kasus korupsi melibatkan mantan Sekda Bandung.