detikFinance
Ratu Elizabeth Punya Saus Tomat Merek Sendiri Lho, Tebak Harganya Berapa?
Mendiang Ratu Elizabeth II dikenal suka makan burger. Bahkan awal tahun ini sang ratu sempat meluncurkan lini saus sendiri untuk sisipan hamburger.
Jumat, 09 Sep 2022 12:03 WIB