Redaksi 20Detik merangkum sejumlah peristiwa selama sepekan ini. Mulai dari kelahiran anak pertama Kiky Saputri hingga negosiasi pemerintah dengan Apple deal.
Seorang pria India meninggal setelah menelan anak ayam hidup dalam upaya ekstrem untuk mengatasi kemandulan. Kasus ini mengejutkan dan sedang diselidiki.
Apple digugat USD 1,2 miliar atas tuduhan gagal menghentikan distribusi materi pornografi anak. Gugatan diajukan oleh perempuan korban pelecehan seksual.
Cester Pandeyan, anak seorang anggota TNI, tewas tenggelam seusai melompat di Bendungan Wae Sesap, Kelurahan Tangge, Kecamatan Lembor, Manggarai Barat, NTT.