detikPop
Putri Ariani Bersyukur Ikut Andil Bangun Masjid di Yokohama
Penyanyi Putri Ariani menyisihkan penghasilannya untuk pembangunan masjid Indonesia pertama di Yokohama, Jepang, demi mendukung umat Muslim di sana.
Senin, 28 Apr 2025 11:00 WIB