detikNews
Kronologi Penangkapan David Yulianto 'Koboi' di Tol, Kurang dari 24 Jam
David Yulianto (32), pengendara 'koboi' di Tol Tomang, telah ditangkap. David Yulianto ditangkap tak lebih dari 24 jam setelah kejadian.
Jumat, 05 Mei 2023 23:10 WIB







































