Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) Viktor Bungtilu Laiskodat (VBL) menjadi bakal calon (bacaleg) DPR. Tidak mengikuti Pemilihan Gubernur NTT mendatang.
PT Sarinah turut terlibat dalam gelaran KTT ASEAN di Labuan Bajo. Dalam acara tersebut, Sarinah menjadi kurator dan menyediakan showcase untuk Spouse Program.