Kecelakaan pesawat Jeju Air di Bandara Muan pada Desember 2024 mengungkap kesalahan struktural. Simulasi menunjukkan penumpang bisa selamat tanpa dinding beton.
Kasus penelantaran istri dan anak oleh anggota DPRD Kupang, Mokris, belum rampung. Istrinya, Anggi, mempertanyakan lambatnya proses hukum di Kejati NTT.
Dua pelaku perampokan di di Jalan Anggodo, Desa Mangliawan, Kecamatan Pakis, Kabupaten Malang telah tertangkap. Polisi membeberkan motif dan kronologinya.
Kementerian Perdagangan menerima 7.887 laporan konsumen yang masuk ke Direktorat Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga (Ditjen PKTN) sepanjang 2025.