Polisi menyebut kecelakaan di kawasan Jalan Kusumanegara Jogja itu terjadi setelah korban menghindari orang yang mengayunkan senjata sejenis pedang atau parang.
Wanita yang ditemukan tewas di kebun karet OKU Timur ternyata seorang pelajar SMK. Didapati luka di leher dan kepala, diduga bekas hantaman benda tumpul.