Polres Trenggalek ungkap dua kasus pencurian genset dan mesin diesel. Empat tersangka ditangkap, termasuk residivis. Pelaku terancam lima tahun penjara.
Bocah perempuan enam tahun di Bekasi, Jawa Barat, ditemukan tewas bersandar di rak kayu bensin depan warung warga. Diduga, bocah itu korban tabrak lari.
BPBD Kabupaten Bandung mencatat 3.028 rumah terendam banjir di Desa Dayeuhkolot dan Citeureup akibat hujan deras. Warga dievakuasi dan logistik disiapkan.