Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas bersama istri Eny Yaqut melaksanakan lempar jumrah di hari tasyrik 11 Zulhijah atau Senin (17/6) pukul 23.30 Waktu Arab Saudi.
Duka mendalam menyelimuti keluarga Moch Fathir, bobotoh yang meninggal dalam kecelakaan saat menuju Stadion Manahan. Jenazahnya tiba di rumah duka di Bandung.
Video viral aksi premanisme di Sukabumi menunjukkan pelaku memukul ponsel sopir truk. Polisi mengonfirmasi kesalahpahaman dan perdamaian telah tercapai.