Polisi mengungkap identitas mayat pria yang ditemukan penuh luka di area penggilingan batu Desa Baleraksa, Kecamatan Karangmoncol, Kabupaten Purbalingga.
Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan (Zulhas) berencana menggunakan bangunan sekolah terbengkalai menjadi kantor Koperasi Desa (Kopdes) Merah Putih.
Pemkab Jember berikan insentif kepada guru kitab dan ngaji di Ambulu. Program ini tingkatkan kesejahteraan dan pengakuan terhadap peran mereka dalam masyarakat.
Beredar surat dari Pemerintah Desa Sungai Ambawang Kuala berisikan permohonan bantuan lebaran kepada para pengusaha. Bupati Kubu Raya, Sujiwo pun angkat bicara.