detikBali
Pohon Tumbang Timpa Pemotor hingga Patah Tulang di Desa Sembung
Rizki, seorang pengendara motor tertimpa dahan pohon yang tumbang saat melintasi Jalan Denpasar-Singaraja. Rizki mengalami patah tulang.
Selasa, 07 Feb 2023 09:34 WIB







































