Kecelakaan di Lamongan: Truk tronton menabrak dua sepeda motor di lampu merah. Dua pengendara mengalami luka ringan, tidak ada korban jiwa. Polisi selidiki.
Longsor susulan terjadi di Jalan Poros Maros-Bone di Tompo Ladang, Maros, Sulawesi Selatan (Sulsel). Akibatnya kemacetan kembali mengular 1,2 kilometer.
Kakak beradik maling sepeda motor di swalayan Kraksaan berhasil diringkus. Polisi melacak keduanya usai menerima laporan korban dan meneliti rekaman CCTV.
Ada banyak amalan yang dapat dikerjakan untuk meraih Lailatul Qadar. Salah satunya salat tasbih. Simak tata cara salat tasbih hingga waktu pelaksanaannya.