Sejumlah peristiwa terjadi di Jabar hari ini (19/6/2025). Dari demo sopir truk di Bandung hingga Ridwan Kamil klaim kantongi bukti kebohongan Lisa Mariana.
Suasana Lebaran di Cirebon era Hindia Belanda ditandai dengan kesedihan dan ketenangan akibat krisis ekonomi. Namun, kegembiraan kembali muncul pada 1937.
Kejuaraan 76 Indonesian Downhill 2025 ditutup dengan Pandu Satrio Perkasa sebagai juara umum Men Elite. Riska Amelia Agustina juga raih gelar Women Elite.
Ratusan warga Desa Wonorejo demo di DPRD Tulungagung, menuntut perbaikan jalan rusak 20 tahun. Bupati berjanji akan mengawal komunikasi dengan instansi terkait.