Pengalaman bersantap malam ala orang Qatar bisa kamu rasakan di sini. Menikmati hidangan khas Qatar mulai dari harees hingga balaleet sambil duduk lesehan.
Jelang memasuki bulan ramadan, biasanya banyak orang adakan acara makan bersama sebelum puasa. Berikut rekomendasi restoran keluarga dengan harga terjangkau.