DPRD Provinsi Bengkulu meminta warga melapor jika menemukan pungli dari pihak sekolah terkait PPDB serta meminta aparat mengusut dugaan pungli tersebut.
Setelah sempat dipanggil kembali oleh pihak sekolah, anak dari Hadi yang sempat mengeluh dimintai uang Rp 15 juta akhirnya tetap tidak diterima di sekolah itu.